2018 Longhorn Football Prospectus: Thinking Texas Football

2018 Longhorn Football Prospectus: Thinking Texas Football

Matematika tolong pelajaran matematika​

tolong pelajaran matematika​

Soal:

Susunlah data berikut, kemudian tentukan nilai tertinggi, nilai terendah, dan nilai tengahnya.

  1. Nilai ulangan matematika 15 siswa kelas VI SD Citra Buana adalah 7, 8, 6, 9, 8, 7, 7, 8, 9, 8, 8, 7, 7, 6, dan 5.
  2. Suhu udara di kota Pontianak dalam 13 hari berturut-turut tercatat dalam satuan celcius adalah 30, 29, 30, 30, 29, 28, 30, 30, 27, 28, 30, 29, dan 30.
  3. Umur 16 orang siswa kelas VI SD Bukit Alam tercatat dalam satuan tahun adalah 11, 12, 12, 11, 13, 12, 13, 11, 12, 12, 11, 12, 12, 11, 13, dan 12.

Jawab:

1. Disusun menjadi: 5, 6, 6, 7, 7, 7, 7, 7, 8, 8, 8, 8, 8, 9, 9

  nilai tertinggi: 9

  nilai terendah: 5

  nilai tengahnya: 7

2. Disusun menjadi: 27, 28, 28, 29, 29, 29, 30, 30, 30, 30, 30, 30, 30

  nilai tertinggi: 30

  nilai terendah: 27

  nilai tengahnya: 30

3. Disusun menjadi: 11, 11, 11, 11, 11, 12, 12, 12, 12, 12, 12, 12, 12, 13, 13, 13

  nilai tertinggi: 13

  nilai terendah: 11

  nilai tengahnya: 12

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Susunlah data

Cari nilai tertinggi dan terendah

Cari nilai tengah (median), yaitu nilai yang tepat berada di tengah data (harus disusun dulu)

nilai tengah data yang berjumlah ganjil

misal 4, 12, 3

disusun mejadi: 3, 4, 12

nilai tengah adalah 4

nilai tengah data yang berjumlah genap

2, 8, 3, 4, 1, 8.

Diurutkan menjadi: 1, 2, 3, 4, 8, 8

nilai tengah adalah (3 + 4) / 2 = 3,5

Ulangi dengan soal selanjutnya

[answer.2.content]